Kecanduan Judi Online, Karyawan di Jakbar Nekat Gadaikan Barang Perusahaan
News Technology

Kecanduan Judi Online, Karyawan di Jakbar Nekat Gadaikan Barang Perusahaan

Jalurmedia.com – Polisi meringkus seorang karyawan perusahaan manufaktur tekstil di Tambora, Jakarta Barat usai diduga melakukan tindak pidana penggelapan barang-barang milik perusahaannya akibat kecanduan judi online. Kapolsek Tambora, Kompol Putra Pratana mengatakan, pelaku WMZ alias Wahyu (29) baru empat bulan bekerja sebagai IT support dan IT maintenance salah satu perusahaan manufaktur tekstil. Sejumlah peralatan IT […]

Bareskrim Polri Panggil Wulan Guritno Akibat Dugaan Promosi Judi Online
Lifestyle News

Bareskrim Polri Panggil Wulan Guritno Akibat Dugaan Promosi Judi Online

Jalurmedia.com – Direktorat Tindak Pidana Siber (Dittipidsiber) Bareskrim Polri berencana akan memanggil artis Wulan Guritno buntut video viral promosi situs judi online berkedok game online yang dilakukan Wulan pada tahun 2020. “Terkait masalah artis WG ya, setelah ditelusuri itu dibuat tahun 2020. untuk websitenya sampai saat ini masih ada artinya kami akan lakukan klarifikasi, kita panggil […]

News

Gudang Logistik Akan Segera Dibangun di Papua Tengah

Jalurmedia.com – Pemerintah akan membangun gudang logistik untuk mengatasi masalah sulitnya mengirim bantuan ke Papua Tengah. Terutama bagi masyarakat yang kelaparan akibat kekeringan. Gudang logistik itu akan menyimpan pangan untuk tiga distrik yaitu Agandugume, Lembawi, dan Oneri. “Tadi sudah mendapatkan persetujuan dari Bapak Presiden, nanti kita akan membangun gudang logistik di Lembah Agandugume untuk mengcover tiga distrik yang […]

Kronologi Mahasiswa UI Dibunuh Senior, Korban Sempat Melawan
News

Kronologi Mahasiswa UI Dibunuh Senior, Korban Sempat Melawan

Jalurmedia.com – Polres Metro Depok sedang mengungkap pembunuhan yang dilakukan tersangka Altafasalya Ardnika Basya alias AAB (23) terhadap adik tingkatnya di Fakultas Sastra Rusia, Universitas Indonesia, Muhammad Naufal Zidan alias MNZ (19). Saat terjadi aksi pembunuhan, korban yang merupakan mahasiswa UI sempat melakukan perlawanan dan tertelan cincin pelaku. Wakasat Reskrim Polres Metro Depok, AKP Nirwan […]

Polisi Berhasil Ungkap Sindikat Jual-Beli Ginjal Internasional
News

Polisi Berhasil Ungkap Sindikat Jual-Beli Ginjal Internasional

Jalurmedia.com – Polisi ungkap hambatan dalam mengusut kasus jual-beli ginjal sindikat internasional. Salah satu penyebabnya ialah proses operasi transplantasi ginjal antara pendonor dengan resipien atau penerima berlangsung di salah satu rumah sakit pemerintah Kamboja. Kepala Divisi Hubungan Internasional (Kadivhubinter) Polri, Irjen Pol Krishna Murti mengungkapkan, pada prinsipnya kasus tindak pidana perdagangan orang (TPPO) selalu berinteraksi […]

7 Fakta Tentang Threads, Aplikasi Pesaing Twitter Milik Instagram
News Technology

7 Fakta Tentang Threads, Aplikasi Pesaing Twitter Milik Instagram

Jalurmedia.com – Kamis 6 Juli 2023, Pendiri sekaligus Bos Meta Mark Zuckerberg mengumumkan perilisan aplikasi baru dari keluarga Meta yakni aplikasi Threads. Aplikasi ini menggunakan nama ‘Threads, an Instagram app‘ di toko aplikasi App Store ataupun Google Play Store. Tidak hanya menyandang nama Instagram, aplikasi Threads memungkinkan pengguna untuk menghubungkan username Instagram sebagai username Threads. […]

Penipuan Iphone, Si Kembar Rihana-Rihani Resmi Ditahan
News Technology

Penipuan Iphone, Si Kembar Rihana-Rihani Resmi Ditahan

Jalurmedia.com – Si kembar Rihana-Rihani resmi memakai baju tahanan berwarna oranye milik Direktorat Tahanan dan Barang Bukti (Dit Tahti) Polda Metro Jaya. Rihana dan Rihani sebelumnya ditangkap akibat kasus penipuan Iphone di kawasan Serpong, Kabupaten Tangerang, Banten. Kanit IV Resmob Polda Metro Jaya Kompol Reza Mahendra mengatakan, alasan ditahannya kakak beradik tersebut karena agar mudah […]

Ini Dia Hasil BRI Liga 1 Persija vs PSM
News Sports

Ini Dia Hasil BRI Liga 1 Persija vs PSM

Jalurmedia.com – Persija Jakarta gagal memetik poin penuh usai imbang 1-1 lawan PSM Makassar pada pekan pertama BRI Liga 1 2023/2024 di stadion Gelora Bung Karno, Senin (3/7/2023). PSM unggul lebih dahulu lewat Kenzo Nambu, tapi Persija samakan skor lewat Ryo Matsumura. Di pertandingan lain, PSIS Semarang berhasil sikat Bhayangkara FC dengan skor 3-1. Bhayangkara FC unggul terlebih […]

Mario Dandy Terancam 15 Tahun Penjara
News

Mario Dandy Terancam 15 Tahun Penjara Akibat Dugaan Pencabulan AG

Jalurmedia.com – Polisi kembali menetapkan Mario Dandy Satriyo sebagai tersangka. Kali ini, terkait kasus dugaan pencabulan atau pelecehan seksual terhadap mantan kekasihnya, AG. Penetapan tersangka setelah penyidik Subdit Renakta Ditreskrimum Polda Metro Jaya mengadakan gelar perkara pada Selasa 27 Juni 2023 lalu. Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Kombes Hengki Haryadi membenarkan. “Iya (sudah […]

Transformasi Sistem Pengelolaan Sampah di Desa Kesiman Kertalangu Bali 
News

Transformasi Sistem Pengelolaan Sampah di Desa Kesiman Kertalangu Bali

Jalurmedia.com – Bertempat di Desa Kesiman Kertalangu Denpasar, Delterra menyelenggarakan acara serah terima program Rethinking Recycling Manajemen Pengelolaan Sampah pada hari Senin, (26/06/2023). Pasca dua tahun berjalan, Program ini telah berhasil mentranformasi sistem pengolahan sampah di Desa Kesiman Kertalangu. Sebelumnya, program ini menjadi salah satu program kolaboratif. Tujuan utamanya untuk mengakselerasi kesadaran masyarakat dalam proses […]