Rahasia Penduduk Blue Zone: Penduduk yang Berumur Panjang
Travel

Rahasia Penduduk Blue Zone: Penduduk yang Berumur Panjang

Jalurmedia.com – Survey yang dilakukan World Happiness Report pada 155 negara di dunia menunjukkan bahwa rata-rata usia manusia mencapai 71 tahun. Namun, apakah kamu tahu bahwa terdapat beberapa negara yang memiliki tingkat harapan hidup di atas rata-rata? Negara-negara tersebut masuk ke dalam kategori Blue Zone. Kalau kamu mau tahu lebih lanjut penjelasan rahasia umur panjang penduduk […]